
Honda Bikers Day 2011, Ramaikan Bromo
19 Desember 2011. Gelaran Honda Bikers Day 2011 di Bromo, Jawa Timur hari Sabtu-Minggu (17-18/12) bisa dibilang sukses. Sekitar 5000 bikers Honda datang dari berbagai daerah di Indonesia. Mereka datang secara silih ganti di lokasi acara, dan bikers Honda tersebut tak hanya sekedar mengikuti acara HBD 2011, tapi juga sekaligus berwisata di kawasan Bromo.