
Renault meresmikan dealernya di Makassar
Bekerja sama dengan PT Sinar Galesong Automobil, salah satu anggota grup otomotif terbesar di area Sulawesi, PT Auto Euro Indonesia selaku Agen Pemegang Merek Renault di Indonesia meresmikan dealernya di Makassar, Sulawesi Selatan pada tanggal 1 April 2015.