
Michelin Total Performance Kampiun Porsche Carrera Asia Cup
3 Oktober 2013. Michelin Total Performance kembali unjuk gigi setelah menjadi Juara pada kejuaraan Porsche Carrera Asia Cup ke-10 pekan lalu di Singapura. Earl Bamber, asal Selandia Baru yang menggunakan ban MICHELIN berhasil meraih podium pertama dan memimpin klasemen di posisi pertama kejuaraan ini.