
Toyota Agya & Etios Valco menoreh prestasi di ajang Kejurnas Slalom Seri ke-4, Yogyakarta
Kolaborasi Toyota Team Indonesia (TTI) dengan Toyota Agya dan Etios Valco kembali menoreh prestasi puncak di ajang Kejuaraan Nasional Slalom Seri ke-4, Yogyakarta, 22 Agustus 2015.